Selasa, 08 Agustus 2017

Menyela-Nyela Jenggot Ketika Berwudhu' Bagian 39







MACAM-MACAM SUNNAHNYA BERWUDHU'



6. MENYELA-NYELA JENGGOT KETIKA BERWUDHU' 




قَالَ : ﴿ وَتَخْلِيْلُ اللِّحْيَةِ الْكَثَّةِ وَتَخْلِيْلُ أَصَابِع الْيَدَيْنِ وَالرِّجْلَيْنِ ﴾ 

Al-Mushonnif berkata : ﴾ Dan menyela-nyela jenggot yang lebat dan menyela-nyela jari kedua tangan dan kedua jari kaki ﴿ 

رُوِىَ عَنِ ابْنِ عَبَّاسْ رَضِيَ اللّٰهُ تَعَالَى عَنْهُمَا : 《 أَنَّهُ عَلَيْهِ الصَّلَاةُ وَالسَّلَامْ كَانَ إِذَا تَوَضَّأَ شَبَّكَ لِحْيَتَهُ الْكَرِيْمَةِ بِأَصَابِعِهِ مِنْ تَحْتِهَا 》 

Di riwayatkan dari Ibnu 'Abbas ra : 《 Bahwasannya Nabi saw, jika berwudhu' selalu menyela-menyela jenggotnya yang mulia dengan jari-jarinya dari arah bawahnya 》 

وَرُوِىَ ابْنِ عَبَّاسْ رَضِيَ اللّٰهُ عَنْهُمَا : 《 أَنَّ رَسُوْلَ اللّٰهِ صَلَّى اللّٰهُ عَلَيْهِ وَسلم كَانَ يُخَلِّلُ لِحْيَتَهُ 》 

Dan di riwayatkan Ibnu 'Abbas ra : 《 Bahwa Rasulullah saw menyela-nyela jenggotnya 》 

KIFAYATUL AKHYAR HALAMAN 45 

Wallahu A'lam Bish-Showab 

Syarat Benda Yang Boleh Di Gunakan Untuk Cebok Bagian 50

SYARAT-SYARAT BENDA YANG BOLEH DI GUNAKAN UNTUK BERISTINJA' ( CENOK ) وَاعْلَمْ أَنَّ كُلَّ مَا هُوَ فِی مَعْنَى ال...